ASUHAN
KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR BAYI NY“A”
CUKUP
BULAN / SESUAI UMUR KEHAMILAN
DI
RSUD MM. DUNDA LIMBOTO
TANGGAL
02 MARET 2013
No. Register : 90/02/13
Tanggal masuk Rs : 02 Maret 2013 Pukul 18.55
wita
Tanggal Partus : 02 Maret 2013 Pukul
18.57 wita
Tanggal pengkajian : 02 Maret 2013 Pukul 21.00
wita
Nama pengkaji : Hasmiyati Husain
LANGKAH
1 : IDENTIFIKASI
DATA DASAR
1. IDENTITAS
a.
Identitas Bayi
1)
Nama bayi : Bayi Ny “A”
2)
Tanggal Lahir : 02 Maret 2013 pukul 18.57 wita
3)
Anak ke :
II (kedua)
4)
Jenis Kelamin : ♀ (Perempuan)
b.
Identitas Orang Tua
1)
Nama istri/suami : Ny. “A” / Tn. “T”
2)
Umur :
35 Thn / 40 Thn
3)
Suku :
Gorontalo / Gorontalo
4)
Agama :
Islam / Islam
5)
Pendidikan : SD / SD
6)
Pekerjaan : IRT / Tani
7)
Lama Menikah : 1 kali / ± 3 tahun
8)
Alamat :
Desa Teratai Bongo
2.Riwayat
Persalinan
a.
GII PI A0
b.
HPHT tanggal 28 Mey 2012, HTP tanggal 03
Maret 2013
c.
Ibu memeriksakan kehamilannya sebanyak 3
kali yaitu pada tanggal 20 november
2011, 19 Desember 2012 dan 05 Januari 2013.
d.
Ibu mendapat suntikan TT sebanyak dua
kali
e.
Ibu tidak pernah mengkonsumsi
obat-obatan lain yang diberikan bidan
f.
Ibu tidak memiliki riwayat penyakit
hipertensi,jantung, DM.
2. Riwayat Persalinan dan Kelahiran
a.
Kala I
Ibu
masuk rumah sakit pada tanggal 02 Maret 2013 pukul 18.55 wita, dengan keluhan
nyeri perut tembus kebelakang, ada pengeluaran lendir dan darah
b.
Kala II
Pukul
18.57 wita bayi lahir spontan dengan presentase belakang kepala, dilakukan
penilaian sepintas, bayi langsung
menangis, warna kulit kemerahan dan tonus otot baik.
Apgar
score 8/10 pukul 18. 57 - 18.59 wita
Penilaian
|
Nilai
|
Score
|
|||
0
|
1
|
2
|
Menit
1
|
Menit
II
|
|
Apperance
colour
(
warna kulit )
|
Biru
atau pucat
|
Tubuh
kemerahan, ekstremitas biru
|
Seluruh
tubuh kemerahan
|
2
|
2
|
Pulse
(Heart rate ) frekuensi jantung
|
Tidak
ada
|
Di
bawah 100x/menit
|
Diatas
100x/menit
|
2
|
2
|
Grimace
(reaksi terhadap ransangan )
|
Tidak
ada
|
Sedikit
gerakan mimic
|
Menangis,
baik atau bersin
|
2
|
2
|
Activity
(
Tonus otot)
|
Lumpuh
|
Ekstremitas
dalam fleksi sedikit
|
Gerakan
aktif
|
1
|
2
|
Respiration
(Usaha
Napas)
|
Tidak
ada
|
Lemah,tidak
teratur
|
Menangis
kuat
|
1
|
2
|
Jumlah
|
8
|
10
|
3. Riwayat Pemenuhan kebutuhan dasar Bayi
1. Nutrisi / cairan
a.
Kemampuan mengisap bayi baik
b.
Kebutuhan cairan diperoleh dari ibu
c.
Bayi dan ibunya diirawat gabung.
2. Personal Hygine
a.
Bayi belum di mandikan
b.
Pembungkus tali pusat sudah dig anti
c.
Pakaian dan popok bayi dig anti tiap
kali basah
3. Eliminasi
a.
BAK : Frekuensi 3 kali sampai di lakukan
pemeriksaan
b.
BAB : Frekuensi 2 kali sampai dilakukan pemeriksaan
4. Istrahat dan tidur
Bayi lebih banyak tidur dan
menangis saat lapar
4.
Data Psikologis, Sosial, Ekonomi dan Spiritual
a.
Pola Emosional Bayi
1)
Kemampuan mengisap bayi baik
2)
Bayi tampak tenang
b.
Pola Emosional Orang Tua
1). Orang tua bahagia dengan kelahiran bayinya.
2). Ibu menatap bayinya dengan
penuh kasih sayang.
c. Orang tua sangat senang atas kelahiran
bayinya dan berharap sanggup untuk
memenuhi kebutuhan bayinya.
d. Kedua orang tua berharap agar
nutrisi anaknya terpenuhi dengan ASI.
e.
Kedua orang tua tinggal serumah, milik sendiri.
f.
Orang tua sudah mempersiapkan tabungan untuk si bayi.
g. Ibu dan keluarga sering berdoa agar bayinya selalu sehat
h. Suami mencari nafkah untuk memenuhi
kebutuhan sehari-hari
5. Pemeriksaan umum
Tanda-tanda vital Pukul 19.00 wita
Suhu :
36,50C
Frekuensi jantung : 140x/menit
Frekuensi napas : 45x/menit
6.
Pemeriksaan head to toe
- Kepala
Rambut
hitam, tipis dan halus, ubun-ubun besar dan kecil datar, sutura melebar
dan tidak ada caput. Tidak ada
benjolan, pembengkakan atau daerah cekung.
- Mata
Simetris
kiri-kanan, konjungtiva merah muda, sklera tidak ikterus,tidak ada secret.
- Hidung
Tidak
ada secret, polip dan lendir, lubang hidung simetris kiri dan kanan.
- Telinga
Simetris
kiri-kanan, tidak ada serumen.
- Mulut dan bibir
Bibir
nampak merah mudah dan lembab, bibir lembut dan pallatum, tidak ada kelainan congenital.
- Leher
Ada
refleks tonic neck, tidak adanya lipatan kulit yang berlebihan pada bagian
belakang leher, tidak ada benjolan ataupun pembengkakan pada leher.
- Dada
Gerakan
dada seirama dengan napas bayi, puting susu simetris kiri dan kanan, tidak ada
fraktur klavikula.
- Abdomen
Perut
dan dada bergerak seirama dengan pernapasan bayi, tali pusat berwarna putih,
tidak ada perdarahan tali pusat.
- Kulit Berwarna kemerahan
- Genetalia
Labia
mayora menutupi labia minora. Tampak lubang vagina, anus, uretra dan clitoris.
- Ekstremitas atas dan bawah
Simetris
kiri dan kanan, jumlah jari lengkap, tidak ada fraktur dan tidak ada kelainan
bawaan.
- Pengukuran
Pukul
19.05 wita
BB : 3400 gram
PB : 48 cm
LK : 35 cm
LD : 33 cm
LP : 33 cm
Lila : 11 cm
- Sistem Saraf
1)
Reflex moro positif
2)
Refleks isap baik
3)
Refleks menggenggam baik
4)
Refleks babinsky positif
LANGKAH
II : IDENTIFIKASI
DIAGNOSA/MASALAH AKTUAL
Diagnosa : Bayi cukup bulan sesuai umur
kehamilan
- Data subjektif
a.
HPHT tanggal 28 mey 2012
b.
HTP tanggal 03 Maret 2013
c.
Bayi lahir tanggal 02 Maret 2013 jam 18.57
wita
- Data Objektif
a.
Berat Badan : 3400 gram
b.
Panjang Badan : 48 cm
c.
Apgar Score : 8/10
d.
Bayi lahir sesuai umur kehamilan
3.
Analisa dan interpretasi data
- Bayi lahir cukup bulan dengan umur kehamilan 38 minggu dan berat badan lahir 3400 gram.
- Dari HPHT tanggal 28 Mey 2012 maka gestasi cukup bulan.
LANGKAH
III : IDENTIFIKASI/DIAGNOSA
MASALAH POTENSIAL
Diagnosa:
·
Potensial terjadi infeksi tali pusat
·
Potensial terjadi hipotermi
Data
subjektif
Bayi lahir Tanggal 02 Maret 2013 jam 18.57 WITA
Data objektif
Tanggal
pengkajian 02 Maret 2013,pukul 21.00 wita,tali pusat masih basah, dan tali
pusat terbungkus kasa steril.
Analisa
dan interpretasi data :
Ada
pembuluh darah dan jaringan yang terbuka dan dalam keadaan basah, lembab,
merupakan media pertumbuhan mikroorganisme sehingga dapat terjadi infeksi.
Tanggal
02 Maret 2013,pukul 21.00 wita , suhu normal, bayi di bungkus kain dan tidak
kedinginan.
Analisa
interpretasi data :
Suhu
bayi normal 36.5 – 37,5 0C menandakan bahwa bayi alam keadaan baik
LANGKAH
IV : PERLUNYA TINDAKAN SEGERA/KOLABORASI
Tidak ada data yang
menunjang perlunya tindakan segera / kolaborasi
LANGKAH
V : RENCANA ASUHAN
KEBIDANAN
1.Tujuan
·
Tidak terjadi infeksi tali pusat
·
Tidak terjadi Hipotermi
2. Kriteria
a.
Suhu bayi 36,50C
b.
Berat badan tetap yaitu 3400gram
c.
BAK 6 kali dalam sehari
d.
Nadi :120-160 x/menit\
e.
Pernapasan 30-60x/menit
f.
Tali pusat terawat
3. Rencana Tindakan
- Menyampaikan hasil pemeriksaan kepada ibu tentang keadaan bayinya.
- Pertahankan suhu bayi
- Bayi di bungkus dengan kain hangat dan bersih
- Daerah kepala bayi di tutup dengan topi
- Menjaga suhu ruangan
- Tidak membiarkan bayi dalam keadaan basah
- Observasi tanda-tanda vital
- Timbang berat badan bayi
- Ajarkan ibu cara menyusui yang baik dan benar
- Anjurkan ibu menyusui bayinya tanpa jadwal
- Ganti pakaian bayi setiap kali basah dan kotor
- Lakukan perawatan tali pusat
- Observasi adanya kemungkinan pendarahan tali pusat
LANGKAH
VI : IMPLEMENTASI
Tanggal 02 Maret pukul 21.05 wita
1.
Menyampaikan hasil pemeriksaan kepada
ibu mengenai keadaan bayinya
Hasil
: Ibu mengerti bahwa keadaannya bayinya baik dan tidak ada kelainan bawaan.
2.
Mempertahankan suhu bayi. ; Setelah melakukan
pengukuran pada jam 21.15 wita suhu bayi 36,50C
3.
Bayi di bungkus dengan kain hangat dan bersih ; bayi sudah di
pakaikan baju dan di bungkus dengan kain
yang di berikan oleh keluarga bayi.
4.
Daerah kepala bayi di tutup dengan topi
; Bayi sudah di pakaikan topi untuk melindungi daerah kepala supaya terhindar
dari hipotermi.
5.
Menjaga suhu ruangan ; Suhu ruangan
tetap di jaga yaitu bayi di letakkan jauh dari jendela dan kipas angin dalam
ruangan di hindarkan dari bayi.
6.
Mengobservasi tanda-tanda vital pukul
21.15 wita
Nadi : 140x/menit
Suhu : 36,50C
Pernapasan : 45x/menit
7.
Tidak membiarkan bayi dalam keadaan
basah ; Pada jam 22.05 wita pakaian bayi telah di ganti karena bayi buang air
kecil.
8.
Menimbang berat badan bayi.; berat badan
bayi ialah 3400 gram
9.
Mengajarkan ibu cara menyusui yang baik
dan benar, ibu mengerti dan mau melakukannya.
10. Menganjurkan
ibu menyusui bayinya tanpa jadwal, dan ibu mengerti serta bersedia
melakukannya. ; Ibu sedang menyusui bayinya dan bayi nampak puas.
11. Mengganti
pakaian bayi setiap kali basah dan kotor ; ibu bersedia mengganti pakaian bayi
apabila basah atau kotor.
12. Melakukan
perawatan tali pusat ; tali pusat bayi telah di bungkus dengan kasa steril.
13. Mengobservasi
adanya kemungkinan pendarahan tali pusat ; tali pusat bayi telah di observasi
dan tidak terdapat pendarahan pada tali pusat.
LANGKAH
VII : EVALUASI
Tanggal 02 Maret 2013 pukul 21.15 – 22.15 wita.
- Suhu bayi tetap dalam batas normal yaitu 36,50C
- Kebutuhan nutrisi bayi terpenuhi
- Bayi sudah BAK
- Bayi tidur lelap sesudah menyusui
- TTV dalam batas normal
Nadi
140x/menit
Pernapasan
45x/menit
PENDOKUMENTASIAN BAYI BARU LAHIR NY’’A’’
CUKUP BULAN / SESUAI UMUR KEHAMILAN
DI
RSUD MM. DUNDA LIMBOTO
TANGGAL 02 MARET 2013
No. Register : 90/02/13
Tanggal masuk RS : 02 Maret 2013 Pukul 18.55
wita
Tanggal Partus : 02 Maret 2013 Pukul
18.57 wita
Tanggal pengkajian : 02 Maret 2013 Pukul 21.00
wita
Nama pengkaji : Hasmiyati Husain
IDENTITAS DATA DASAR
- Identitas Bayi
a.
Nama bayi : Bayi Ny’’A’’
b.
Tanggal Lahir : 02 Maret 2013 pukul 18.57 wita
c.
Anak ke :
II (Kedua)
d.
Jenis Kelamin : ♀ (Perempuan)
- Identitas Orang Tua
a.
Nama istri/suami : Ny’’ A” / Tn’’A’’
b.
Umur :
35 Thn / 40 Thn
c.
Suku :
Gorontalo / Gorontalo
d.
Agama :
Islam / Islam
e.
Pendidikan : SD / SD
f.
Pekerjaan : IRT / Tani
g.
Lama Menikah : ± 3 tahun
h.
Alamat :
Desa Teratai Bongo
DATA SUBJEKTIF (S)
Anak
Kedua, Bayi
lahir tanggal 02 Maret 2013 pukul 18.57 wita dengan berat badan 34800
gram,panjang badan 50cm,jenis kelamin perempuan, Ibu menyusui bayinya,meskipun ASI nya
belum lancer
DATA OBJEKTIF (O)
Apgar
score 8/10 pukul 18.57 - 18.57 wita
Penilaian
|
Nilai
|
Score
|
|||
0
|
1
|
2
|
Menit 1
|
Menit II
|
|
Apperance colour
( warna kulit )
|
Biru atau pucat
|
Tubuh kemerahan,
ekstremitas biru
|
Seluruh tubuh
kemerahan
|
2
|
2
|
Pulse (Heart rate )
frekuensi jantung
|
Tidak ada
|
Di bawah 100x/menit
|
Diatas 100x/menit
|
2
|
2
|
Grimace (reaksi
terhadap ransangan )
|
Tidak ada
|
Sedikit gerakan mimic
|
Menangis, baik atau
bersin
|
2
|
2
|
Activity
( Tonus otot)
|
Lumpuh
|
Ekstremitas dalam
fleksi sedikit
|
Gerakan aktif
|
1
|
2
|
Respiration
(Usaha Napas)
|
Tidak ada
|
Lemah,tidak teratur
|
Menangis kuat
|
1
|
2
|
Jumlah
|
8
|
10
|
Berat
badan lahir 3400 gram,panjang badan 48cm,jenis kelamin perempuan
Kepala
: simetris kiri dan kanan,tidak ada moulage,caput dan cepalhematoam,mata
simetris kiri dan kanan serta tidak ada secret
Leher : Ada
refleks tonic neck, tidak adanya lipatan kulit yang berlebihan pada bagian
belakang leher, tidak ada benjolan ataupun pembengkakan pada leher
Dada :
Gerakan dada seirama dengan napas bayi, puting susu simetris kiri dan
kanan, tidak ada fraktur klavikula
Abdomen
:
Perut dan dada bergerak seirama dengan
pernapasan bayi, tali pusat berwarna putih, tidak ada perdarahan tali pusat
Genetalia
:
Labia mayora menutupi labia minora. Tampak
lubang vagina, anus, uretra dan clitoris
Ekstremitas
atas dan bawah :
Simetris
kiri dan kanan, jumlah jari lengkap, tidak ada fraktur
Anus : Terdapat lubang anus
Kulit : berwarna kemerah – merahan
Nadi : 140x/menit
Suhu :36,5OC
Pernapasan :45x/menit
Refleks
isap baik, Refleks
moro (+),Refleks
menggengam baik, Refleks
Babinsky
(+),Lk :
35cm, LD : 33cm
LP
: 33cm, LL
: 11 cm, A/S
: 8/10
ASSESMENT (A)
Bayi
cukup bulan/sesuai umur kehamilan.
PLANNING (P)
Tanggal
02 Maret 2013 Pukul 21.15 - 22.15 wita
1.
Menyampaikan hasil pemeriksaan kepada
ibu mengenai keadaan bayinya
Hasil
: Ibu mengerti bahwa keadaannya bayinya baik dan tidak ada kelainan bawaan.
2.
Mempertahankan suhu bayi
Hasil
: Setelah melakukan pengukuran pada jam 21.15 suhu bayi 360C
3.
Bayi dibungkus dengan kain bersih dan
hangat.
Hasil
: bayi sudah di pakaikan popok, baju dan di bungkus dengan kain yang di berikan
oleh keluarga bayi.
4.
Daerah kepala dibungkus
Hasil
: Bayi sudah di pakaikan topi untuk melindungi daerah kepala supaya terhindar
dari hipotermi.
5.
Menjaga suhu ruangan
Hasil
: Suhu ruangan tetap di jaga yaitu bayi di letakkan jauh dari jendela dan kipas
angin dalam ruangan di hindarkan dari bayi.
6.
Tidak membiarkan pakaian bayi dalam
keadaan basah
Hasil:
Pada jam 13.10 wita pakaian bayi di ganti karena bayi buang air kecil
7.
Mengobservasi tanda-tanda vital
Hasil
: Pada jam 12.30 wita Bayi di ukur tanda-tanda vitalnya yaitu:
Denyut
jantung bayi : 135x/menit
Suhu
:36,5oc
Pernapasan
:45x/menit
8.
Menimbang berat badan bayi.; berat badan
bayi ialah 3100 gram
9.
Mengajarkan ibu tekhnik menyusui yang
baik dan benar
Hasil
: Ibu bersedia diajarkan tekhnik menyusui yang baik dan benar
10. Menganjurkan
ibu menyusui bayinya tanpa jadwal
Hasil
: Ibu sedang menyusui bayinya dan bayi nampak puas
11. Menganjurkan
ibu mengganti pakaian bayinya setiap kali basah/kotor
Hasil
: ibu bersedia melakukannya apabila pakaian bayi basah atau kotor.
12. Melakukan
perawatan tali pusat untuk mencegah infeksi tali pusat dijaga agar tetap bersih
dan cepat kering. Telah di lakukan.
13. Mengobservasi
adanya kemungkinan pendarahan tali pusat
Hasil
: tali pusat bayi telah di observasi dan tidak ada pendarahan tali pusat
semoga bermanfa'at yaa guysss :)
BalasHapusrila fighting
BalasHapusrila fighting
BalasHapusthank u k meryyy :*
BalasHapus